#5 Tentang Kita Desember 8, 2010Juli 1, 201310 Komentar Pikirkan tentang kita, Tentang mimpi yang kita rajut bersama Adakah kau lihat pucat rembulan disana? Atau cerah mentari bersemai dalam asa? . Ada pelangi dimataku Dan senyum diwajahmu Aku tahu kemana mimpi ini kan bermuara Terima kasih, cinta! Bagikan ini:TwitterFacebookMenyukai ini:Suka Memuat...